April 5, 2009

Meminimalisasi Resiko

Adakah resiko di bisnis pulsa online?
Kebetulan bisnis pulsa Dynasis ini tidak dikenai biaya pendaftaran (GRATIS) jadi tidak ada resiko Anda kehilangan modal.

Resiko lain dari bisnis pulsa adalah uang yang kita depositkan ke perusahaan distribusi pulsa tersebut katakanlah Dynasis...

Sebelum kita bisa mengisi pulsa dari HP sendiri tentunya kita harus mengisi deposit terlebih dahulu ke perusahaan... kita harus transfer sejumlah uang yang akan kita depositkan, lalu mengkonfirmasikan ke perusahaan tersebut (biasanya melalui SMS dengan format SMS yang sudah ditentukan), setelah diperiksa kebenarannya bahwa anda telah mentransfer maka deposit anda akan ditambahkan. Setelah itu anda baru bisa isi pulsa...

Bukannya saya tidak percaya kepada suatu perusahaan tersebut, sebesar apapun sebuah perusahaan bisa saja mengalami masalah, atau mungkin saja terjadi bencana, infrastrukturnya rusak dan kita tidak bisa mengambil deposit yang telah kita simpan...

Bagaimana meminimalkan resiko tersebut...

Usahakan deposit anda tidak terlalu besar, terutama saat pertama kali anda melakukan deposti... idealnya Rp. 20.000 - Rp. 200.000 (tergantung pemakaian), saya sendiri biasanya mengisi deposit Rp. 55.050 setelah konfirmasi dan deposit masuk langsung saja dipakai dan menyisakan sekitar Rp. 2.000 - Rp. 5.000, dengan seperti itu uang kita sedikit sekali mengendap di luar sehingga resiko pun menjadi minim.

Selain itu ada juga resiko lain yang biasanya disebabkan oleh kita sendiri... mereka yang baru bergabung dengan bisnis viral marketing sperti Dynasis ini biasanya terlalu bersemangat sehingga mereka melupakan untuk mempelajari sistemnya... mereka mengabaikan hal-hal sepele akibatnya sering melakukan kesalahan... lalu mereka komplain kesana kemari, tentu saja akan membuang-buang tenaga...

Tips untuk anda... pelajari dulu sistemnya, bagaimana cara deposit yang benar, bagaimana cara mengisi pulsa, bagaimana supaya bisa menghasilkan uang dari bisnis tersebut... kumpulkan dan pelajari resource-nya seperti brosur materi pada website, jangan cuma mengandalkan upline saja.

Website resmi Dynasis: www.dynasis.net
Download brosur: klik disini
Download ebook panduan resmi Dynasis: klik disini


KESIMPULAN:

  • Pelajari dulu materi pada website & brosur untuk menghindari kesalahan. Jangan melakukan deposit dulu sebelum anda benar2 faham cara melakukannya!
  • Minimlkan resiko dengan mengisi deposit secukupnya, segera gunakan dan sisakan sekitar Rp. 2.000 - Rp. 5.000 saja.

"Setiap bisnis pasti ada resikonya, anda hanya perlu meminimalkannya."

Semoga bermanfaat.


No comments:

Post a Comment